Tim Sepakbola Dosen dan Karyawan Fakultas Hukum UII (Dokar FH UII) melakoni laga persahabatan dengan tim Alumni Fakultas Hukum UII pada Minggu (27/3) pagi. Pertandingan tersebut digelar di lapangan UII Training Ground (UTG) dan berakhir dengan skor 6-0 untuk kemenangan dari tim Dokar FH UII.

Read more

Sivitas akademika dan alumni Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (FH UII) dalam merayakan acara Bedhol Kampus FH UII nampak antusias dan cukup meriah. Hal tersebut diungkapkan Rahmat salah satu peserta pada acara Senam dan Jalan Sehat Mubeng Kampus Terpadu UII. Acara ini merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan Bedhol Kampus FH UII.

Read more

Millenial muslim siapa sih tokoh role model kamu? Apakah artis korea yang berlalu lalang di sosial media. Jangan sampai kita salah memilih role model karena akan memberi dampak yang besar dalam kehidupan kita. Al Quran dalam surat Al Qalam: 4 menjelaskan jika role model terbaik bagi umat islam adalah Nabi Muhammad SAW.

Read more

Setelah diresmikan pada bulan Januari lalu, kini gedung baru Fakultas Hukum Universitas islam Indonesia (FH UII) siap memulai aktivitasnya dan difungsikan secara maksimal sebagai sebuah gedung perkuliahan. Hal tersebut ditandai dengan digelarnya rangkaian kegiatan “Bedhol Kampus” atau bedah kampus yang diselenggarakan oleh FH UII dalam rangka memperkenalkan kemegahan Gedung baru tersebut kepada keluarga besar FH UII dan masyarakat umum.

Read more

Mahasiswa FIAI Sabet Juara 1 Artikel Ilmiah Nasional

Kuliah di luar negeri merupakan dambaan bagi banyak orang. Tidak sedikit orang tua di Indonesia yang rela mengeluarkan banyak uang demi mewujudkan impian anaknya agar dapat melanjutkan kuliah di luar negeri. Namun tahukah kalian bahwa ada program beasiswa ke luar negeri, yaitu Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) yang merupakan program beasiswa dari pemerintah untuk menunjang minat para mahasiswa yang ingin mencoba berkuliah di luar negeri secara gratis. Salah satu mahasiswa yang telah merasakan beasiswa ini adalah Ahmad Priyansyah.

Read more

Topik mengenai belajar di luar negeri tengah menjadi pembicaraan hangat di kalangan generasi Z. Mimpi tersebut tentunya membutuhkan kiat dan usaha untuk mewujudkannya. Bermimpi bisa dilakukan oleh semua orang, tapi tidak dengan mewujudkannya. Berkenaan topik ini, Tatjana Syafira Fitri berbagi tips kuliah di luar negeri.

Read more

Studium Generale Taklim diselenggarakan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) dengan mengangkat topik menjaga akhlak dan adab pergaulan islami pada Sabtu (26/3). Studium Generale mengundang dr. Farhan Ali Rahman, Sp.An, FIPM, yang merupakan Ketua Yayasan DTI Bangka Belitung.

Read more

Bulan Ramadan 1443 H tinggal menghitung hari. Satu-satunya bulan yang disebut dalam Al Quran. Bulan istimewa dimana pahala dilipat gandakan dan mudahnya pengampunan dari Allah Swt. Terdapat puasa yang merupakan ibadah yang paling mudah diterima. “Puasa dan sholat ibarat jilbab dan baju,” kata Ustadz Wijayanto dalam Al Fath Festival 1443 H pada Sabtu (26/3).

Read more

Invasi Rusia ke Ukraina yang dimulai pada 24 Februari 2022 dinilai tidak akan memberikan dampak yang signifikan terhadap perekonomian Indonesia. Hal tersebut disampaikan Dosen Program Studi Hubungan Internasional (PSHI) Universitas Islam Indonesia (UII), Enggar Furi Herdianto, S.I.P., M.A. dalam diskusi bulanan Institute for Global and Strategic Studies (IGSS) dengan tema Konflik Rusia-Ukraina dalam Perspektif Ekonomi Politik Global.

Read more

Laboratorium Inovasi dan Pengembangan Organisasi (IPO) Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri (FTI) Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar webinar A Day to Move bertajuk “Things You Can Raise from The Best Version of You” pada Sabtu (26/3) secara virtual. Acara tersebut ini diisi oleh Muhammad Rizki Pratama dan Habibi Humas serta Eza Setiawan Hazami.

Read more